Menu

Mode Gelap
Semarak FTJ 2023, BPKD Halbar Gelar Lomba Dayung Wakil Bupati Menyerahkan Uang Saku JCH Halbar Wakil Bupati Resmi Melepaskan 72 CJH Halbar Pekan Ini 72 Cjh Halbar di Berangkatkan Pemda Halbar MoU dengan BSSN. Sekda : Ini Upaya Transformasi Digital

Pemerintahan · 17 Des 2022 00:33 WIB ·

Terkait Anggaran Pemeliharaan, Ini Penjelasan Novelheins


 Terkait Anggaran Pemeliharaan, Ini Penjelasan Novelheins Perbesar

JAILOLO, Opsinews.com – Anggaran pemeliharaan dan service kendaraan mobil Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk & KB (Dinkes P2KB) Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara, sebesar 300 juta yang menjadi isu publik beberapa hari terakhir ini sentil oleh Kadis Kesehatan P2KB Novelheins Sakalaty.

Menurutnya bahwa, dana sebesar 300 juta tidak ada dalam dokumen pengguna anggaran (DPA) Dinas Kesehatan, yang benar adalah bahwa anggaran pemeliharaan dan service kendaraan mobil Dinas Kesehatan yang tercantum dalam DPA tahun 2022 sebesar 95 juta rupiah dan sampai saat ini belum ada proses pencairan dari Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD). ungkap, Novel sapaannya ke wartawan di ruang kerjanya, Jumat (16/12)

Jadi sekali lagi saya sampaikan bahwa anggaran sebesar 300 juta itu tidak ada dalam dokumen pengguna anggaran (DPA) Dinas Kesehatan, apalagi sampai saat ini belum ada proses pencairan dana dimaksud.

“Bagaimana mungkin uangnya saya ambil untuk kepentingan pribadi.

Sementara itu, terkait pemotongan anggaran setiap pencairan di Dinas Kesehatan juga dibantah oleh Kadis Kesehatan.

“Jadi, semua proses pencairan keuangan dilakukan sesuai dengan prosedur dan pelaksanaan kegiatannya dilaksanakan oleh masing-masing Bidang berdasarkan DPA,” tandasnya

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Tunjukkan Kepedulian Nyata, IAI Halmahera Barat Menyalurkan Bantuan Kemanusiaan

11 Januari 2026 - 00:28 WIB

Insentif Belum Terbayar, Perangkat Desa Tagea Kecam Kinerja Camat & Kadis DPMPD

9 Januari 2026 - 22:48 WIB

Dilanda Cuaca Ekstrem, Banjir dan Tanah Longsor Rusaki Rumah Warga Di Halmahera Barat

7 Januari 2026 - 04:16 WIB

Berdasarkan Bukti, Kepala Desa Tagea Resmi di Berhentikan

2 Januari 2026 - 09:57 WIB

Disambut Hangat Warga, Bupati Halsel Resmi Masjid Al- ITQIAI Saketa

2 Januari 2026 - 06:49 WIB

Warga Desak DPMPD Halmahera Selatan Percepat Nonaktifkan Kepala Desa Tagea

30 Desember 2025 - 14:53 WIB

Trending di Pemerintahan